Home » » Memulai Android Untuk pertama kali

Memulai Android Untuk pertama kali

Written By Admin Web on Sabtu, 21 September 2013 | 07.52

Saat pertama kali anda membeli HP android dan menghidupkannya anda di minta menyentuh logo android si robot hijau untuk masuk kemenu awal.
Setelah itu anda akan diminta mengisi alamat gmail beserta passwordnya. Anda harus masuk ke Akun Google untuk dapat menggunakan Gmail, Google Talk, Google Calendar, mendownload aplikasi dari Android Market dan untuk mendapatkan manfaat lainya  dari layanan Google.
Ketika kita sudah login maka akan kita akan masuk ke halama utama  sebagai tempat awal untuk  mengelola  semua fitur hanphone.
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Web Master | AFF Template | Web Design
Copyright © 2013. ALFUSOFTMEDIA - All Rights Reserved
Template Created by Web Master Published by web Design
Proudly powered by HTML 5